- Back to Home »
- Pelajaran »
- Manfaat Akutansi Biaya
Posted by : Unknown
Selasa, 07 April 2015
Setelah Sahabat Jejak Anak Petani kemarin membahas mengenai Pengertian Akutansi Biaya kali ini kita akan mengetahui manfaat dari Akutansi Biaya tersebut...
- Perencanaan : Penetapan di awal atas aktivitas yang akan dilaksanakan di kemudian hari.
- Pengawasan : Perbandingan dan evaluasi yang berkelanjutan antara pelaksanaan dan pengawasan, untuk mengetahui seberapa jauh hasil yang dicapai oleh manajemen perusahaan.
- Pengukuran Penghasilan (Income Measurement) : Akumulasi dan alokasi data biaya diperlukan dalam menyiapkan laporan keuangan perusahaan dan penetapan penghasilan periodik. “Data HP Produksi, HP Penjualan dan Total Penjualan”
- Pengambilan Keputusan : Melibatkan Pilihan untuk serangkaian alternatif, keputusan bisnis memegang kunci strategis. “Keputusan Harga Pokok Dan Keputusan Investasi”